KTT COP26, Presiden Jokowi Sampaikan Pencapaian Indonesia dalam Menangani Perubahan Iklim

- 2 November 2021, 11:04 WIB
Presiden Joko Widodo menyampaikan dengan tegas pencapaian Indonesia dalam menangani perubahan iklim pada KTT COP26 di Glasgow.
Presiden Joko Widodo menyampaikan dengan tegas pencapaian Indonesia dalam menangani perubahan iklim pada KTT COP26 di Glasgow. /Twitter.com/@jokowi

- Indonesia telah merehabilitasi lahan kritis tahun 2010 - 2019.

- Sektor yang semula menyumbang 60 persen emisi Indonesia akan mencapai Carbon Net Sink selambatnya tahun 2030.

Baca Juga: Diskusi Pengakuan Sertifikat Vaksinasi, Indonesia Minta India agar Pengiriman Vaksin Tak Terlambat

- Indonesia juga melakukan pengembangan ekosistem mobil listrik dan pembangunan pembangkit listrik tenaga surya terbesar di Asia Tenggara. 

Dengan pencapaian itu, Presiden Jokowi menyampaikan bahwa hal tersebut tidak cukup untuk mengatasi persoalan dan membutuhkan kontribusi dari negara-negara maju terutama dalam hal pembiayaan iklim.

"Penyediaan pendanaan iklim dengan mitra negara maju merupakan game changer dalam aksi mitigasi dan adaptasi perubahan iklim di negara-negara berkembang," tegas Presiden Jokowi di depan forum KTT COP26.

Baca Juga: Peringatkan Afghanistan Berpotensi Mati Kelaparan, PBB: Jauh Lebih Buruk

Presiden Jokowi optimis bahwa Indonesia akan dapat berkontribusi lebih cepat bagi net zero emission dunia.

Pertanyaannya, seberapa besar kontribusi negara maju dalam membantu aksi penanganan perubahan iklim ini?***

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x