Menjelang Bulan Ramadhan, Harga Kebutuhan Pokok di Pasar Rogojampi Banyuwangi Merangkak Naik

- 25 Maret 2022, 07:00 WIB
Potret pasar di Rogojampi Banyuwangi.
Potret pasar di Rogojampi Banyuwangi. /Ringtimes Banyuwangi/

Merupakan kebutuhan pokok yang banyak dicari oleh para ibu rumah tangga dan pedagang baso, akumulasi kenaikan harga daging sapi berkisar di Rp5 ribu, mulanya di harga Rp120 ribu dan sekarang naik menjadi Rp125 ribu.

2. Bawang Putih 

Pada awalnya harga bawang putih per bulan Maret setabil di harga Rp24 ribu namun untuk saat ini merangkak naik di angka Rp26 ribu.

3. Tepung Terigu

Tepung terigu segitiga biru juga mulai merangkak naik per hari ini dari harga Rp9 ribu menjadi Rp10 ribu.

Baca Juga: Omset Industri Batik Rumahan di Desa Kedaleman Banyuwangi Menurun selama Pandemi

4. Daging Ayam

Untuk daging Ayam harga masih dalam kategori surplus sebab yang awalnya Rp30 ribu naik menjadi Rp31 ribu naik lagi Rp32 ribu dan kembali turun Rp31 ribu dan akhirnya naik secara signifikan menjadi Rp33 ribu.

5. Kedelai Impor

Kenaikan kedelai memang cukup menjadi perhatian dekade ini pasalnya yang dulunya sempat di harga Rp9 ribu kini menjadi Rp11 ribu dan akhirnya naik kembali menjadi Rp12 ribu menurut Rany hal ini terjadi karena sedikit nya pasokan impor dan mahalnya beacukai.

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x