Pegadaian Milik BUMN Kembali Buka Program KUR Di Awal Tahun, Berikut Syarat dan Ketentuannya

- 17 Januari 2024, 09:31 WIB
Pegadaian Milik BUMN Kembali Buka Program KUR Di Awal Tahun, Berikut Syarat dan Ketentuannya
Pegadaian Milik BUMN Kembali Buka Program KUR Di Awal Tahun, Berikut Syarat dan Ketentuannya /Pegadaian Banyuwangi/

RINGTIMES BANYUWANGI- Pegadaian hari ini kembali luncurkan program KUR mikro dan super mikro.

Pegadaian merupakan perusuhaan pengelola keuang yang di bawah naungan BUMN yang bertujuan membantu perekonomian masyarakat, serta menanggulangi terjadinya pinjol dan pinjaman ilegal lainya.

Sesuai namanya pegadian merupakan perusahaaan yang berbasis gadai barang yang nantinya untuk di jaminkan pinjaman.

Baca Juga: Perkiraan Cuaca Rabu, 17 Januari 2024, Banyuwangi Bepotensi Hujan Disertai Petir

Tidak hanya itu saja pegadaian saat ini juga kembali membuka program KUR untuk terus mendukung tumbuh kembangnya UMKM.

Ada 2 jenis KUR yang di tawarkan oleh pegadaian yaitu :

  • Super mikro untuk besaran 1-10jt pinjaman
  • Mikro untuk besaran 10,1-50jt pinjaman

Kemudian syarat dan ketentuanya sebagai berikut:

Baca Juga: Pernah Alami Whats App Berdering Namun Tidak Muncul Notifikasi?, Berikut Tips Mengatasinya

MIKRO

  1. Foto copy KTP (Suami Istri)
  2. Foto copy KK
  3. Foto Copy surat nikah (Bagi yang sudah menikah)
  4. Surat keterangan usaha asli (NIB)
  5. Surat keterangan domisili
  6. Foto copy rekening listrik
  7. Foto kopy npwp
  8. Dokumen tambahan jika diperlukan
  9. Bersedia di survey tempat usaha dan tempat tinggal

Baca Juga: 5 Kampus Pilihan Yang Ada Di Banyuwangi, Poliwangi Hingga Airlangga

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x