7 Olahraga Terbaik Turunkan Berat Badan, Bakar Kalori Lebih Cepat dalam Seminggu

- 17 Desember 2020, 09:30 WIB
Ilustrasi Olahraga Terbaik Untuk Menurunkan Berat Badan
Ilustrasi Olahraga Terbaik Untuk Menurunkan Berat Badan /Pexels/Pixabay/

 

RINGTIMES BANYUWANGI – Selain diet, olahraga menjadi penunjang penting untuk menurunkan berat badan. Inilah tujuh olahraga terbaik untuk menurunkan berat badan, yang bisa anda ikuti. 

Selain untuk menurunkan berat badan olagraga ini memiliki banyak manfaat lainnya, seperti tulang yang kuat, dan penurunan risiko terkena penyakit kronis.

Dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari laman healthline.com, Kamis, 17 Desember 2020, berikut tujuh olahraga terbaik untuk menurunkan berat badan.

Baca Juga: Tanggal Gajian Tiba, Shopee Gajian Sale Punya Promo Spesial buat Kamu!

1. Berjalan

Jalan kaki adalah salah satu olahraga terbaik untuk menurunkan berat badan. Selain nyaman, ini mudah dilakukan, terutama bagi pemula.

Selain itu, ini merupakan olahraga ringan yang tidak membuat persendian anda stres. Menurut Harvard Health, diperkirakan orang seberat 155 pon atau 70 kg membakar sekitar 167 kalori per 30 menit, berjalan dengan kecepatan sedang 4 mph (6,4 km/jam).

Untuk memulai, usahakan untuk berjalan selama 30 menit, 3-4 kali dalam seminggu. Anda dapat secara bertahap meningkatkan frekuensi atau durasi jalan kaki, saat anda merasa lebih bugar.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x