Biografi Soekarno, Sang Proklamator dari Sakit-sakitan hingga Tutup Usia

- 29 Mei 2021, 07:30 WIB
Presiden Soekarno merupakan sosok penting dalam proses kemerdekaan Indonesia, yang membuatnya dipenjara dan diasingkan di Ende, Flores
Presiden Soekarno merupakan sosok penting dalam proses kemerdekaan Indonesia, yang membuatnya dipenjara dan diasingkan di Ende, Flores /Instagram @presidensukarno/

Pada tanggal 17 Agustus 1945 Soekarno bersama Hatta memproklamisikan kemerdekaan Indonesia.

Sehari kemudian Soekarno terpilih menjadi Presiden dan Hatta sebagai Wakil Presiden secara aklamasi dari sidang PPKI.

Pada usia 69 tahun, tepatnya pada tanggal 21 Juni 1970 Soekarno meninggal dunia di Jakarta karena gagal ginjal.***

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah