Peristiwa Hari Ini 27 Agustus, Serangan Kesultanan Mataram ke Batavia

- 27 Agustus 2020, 07:00 WIB
Peristiwa 27 Agustus.*/
Peristiwa 27 Agustus.*/ /Solopos.com

RINGTIMES BANYUWANGI - Dari tahun ke tahun, bermacam-macam peristiwa penting di dunia terjadi pada 27 Agustus.

Salah satu peristiwa bersejarah yang tercatat pada 27 Agustus adalah meletusnya serangan pasukan Kesultanan Mataram ke markas pasukan Belanda di Batavia.

Pasukan pertama Kesultanan Mataram yang dipimpin Bupati Kendal Tumenggung Bahureksa tiba di Batavia atau kini Jakarta untuk menyerang markas pasukan Belanda di Benteng Holandia, teluk Jakarta pada 27 Agustus 1628.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari Ini Kamis, 27 Agustus 2020, Leo Lebih Impulsif dari Biasanya

Tak hanya itu saja, ada berbagai peristiwa yang tercatat dalam peristiwa penting di dunia pada 27 Agustus.

Untuk mengenang peristiwa yang terjadi pada 27 Agustus, ringtimesbanyuwangi.com merangkum berbagai kejadian bersejarah pada tanggal tersebut.

Berikut, sejumlah peristiwa 27 Agustus beberapa tahun silam.

Baca Juga: Atasi Penyakit Kronis dengan Berpuasa

1628

Pasukan pertama Kesultanan Mataram yang dipimpin Bupati Kendal Tumenggung Bahureksa tiba di Batavia atau kini Jakarta untuk menyerang markas pasukan Belanda di Benteng Holandia, teluk Jakarta. Serangan yang dikenang dengan sebutan Penyerbuan Batavia 1628 itu berlangsung hingga 1629 dan berakhir dengan kemenangan pasukan Belanda yang dipimpin Jan Pieterszoon Coen.

Halaman:

Editor: Firda Marta Rositasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x