Mengenal Sejarah dan Kejuaraan Olahraga Futsal, Berawal Tahun 1930

- 1 Juli 2022, 18:45 WIB
Ilustrasi/ Mari mengenal sejarah dan kejuaran Olahraga Futsal. Yaitu permainan bola besar yang dimainkan oleh dua tim.
Ilustrasi/ Mari mengenal sejarah dan kejuaran Olahraga Futsal. Yaitu permainan bola besar yang dimainkan oleh dua tim. /Instagram @federasifutsal_id

Olahraga futsal saat ini dimainkan di bawah perlindungan Federation Internationale de Football Association (FIFA) dari Eropa hingga Amerika Tengah, Amerika Utara serta Afrika, Asia, dan Oseania.

Pada tahun 1965 pertandingan futsal internasional pertama diadakan di Paraguay dan negara Paraguay menjuarai Piala Amerika Selatan pertama.

Pertandingan selanjutnya diselenggarakan hingga tahun 1979, dan semua gelar juara diraih oleh negara Brazil.

Brazil terus mendominasin dengan meraih Piala Pan Amerika pertama tahun 1980 dan memenangkannya lagi pada perebutan berikutnya pada tahun 1984.

Baca Juga: Di Maria Bawa Black Steel Manokwari Juara Liga Futsal Indonesia Tahun 2020-2021, Evan Pemain Terbaik

Pada tahun 1982 di Sao Paulo, Brasil, Kejuaraan Dunia Futsal pertama kali diadakan atas bantuan FIFUSA yang sebelumnya para anggotanya bergabung di FIFA. Brazil berhasil meraih posisi pertama.

Ada beberapa kejuaraan olahraga futsal yang populer, berikut kejuaraan futsal yang populer dari tahun 1982 hingga sekarang.

Piala Dunia Futsal AMF

1.Sao Paulo, Brasil pada Tahun 1982

2.Madrid, Spanyol pada Tahun 1985

Halaman:

Editor: Al Iklas Kurnia Salam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x