6 Makanan Terbaik dan Terburuk untuk Asam Lambung, Cek Apa Saja

- 24 Februari 2021, 08:30 WIB
Seledri/Makanan Terbaik dan Terburuk untuk Asam Lambung
Seledri/Makanan Terbaik dan Terburuk untuk Asam Lambung /Pixabay/ptanpm/

2. Selada, seledri, dan paprika: sejumlah sayuran ini dapat dengan mudah dicerna perut, sehingga tidak akan menyebabkan gas yang menyakitkan.

3. Nasi merah: nasi merah adalah makanan terbaik untuk asam lambung yang mengandung karbohodrat kompleks ringan dan mengenyangkan.

4. Melon: melon adalah buah rendah asam, yang bagus untuk camilan harian, sekaligus mencegah asam lambung kumat.

Baca Juga: Mencegah Asam Lambung Kumat, Konsumsi Blewah dan 9 Makanan Berikut

5. Jahe: bisa dikonsumsi secara langsung atau pun berupa teh, jahe rendah akan gula, sehingga bagus untuk penjinakan asam lambung secara alami.

6. Oatmeal: oatmeal juga makanan terbaik untuk asam lambung. Memberi efek mengenyangkan dan sehat, menjadikan oatmeal makanan pilihan anda untuk sarapan maupun makan siang.

Makanan Terburuk

Untuk mencegah asam lambung kumat, anda harus menghindari asupan makanan berlemak, asam, dan berkafein tinggi.

Baca Juga: 6 Suplemen untuk Menurunkan Kadar Kolesterol Tinggi

Makanan terburuk penyebab asam lambung naik adalah sebagai berikut.

Halaman:

Editor: Lilia Sari

Sumber: uhhospitals.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah