7 Kebiasaan yang Mencegah Diabetes, Kurangi Penggunaan Obat Kumur

- 13 Maret 2021, 08:45 WIB
Ilustrasi Obat Kumur/kebiasaan yang mencegah diabetes
Ilustrasi Obat Kumur/kebiasaan yang mencegah diabetes /Freepik/

Salah satu kebiasaan yang mencegah diabetes adalah menghindari minuman manis, seperti soda, teh manis, es kopi manis, dan banyak lagi.

Baca Juga: 8 Kebiasaan yang Memperpendek Hidup, Hindari Minum dari Botol Plastik

Gantilah minuman manis dengan air putih biasa. Peneliti Swedia menemukan bahwa setiap minuman manis yang anda minum bisa meningkatkan risiko diabetes tipe 2 sebesar 20 persen.

6. Batasi menggunakan obat kumur

Menggunakan obat kumur sebelum tidur mungkin baik untuk gigi dan gusi anda, namun tidak untuk bagian tubuh lainnya.

Studi tahun 2017 yang diterbitkan dalam jurnal Nitric Oxide menemukan bahwa menggunakan obat kumur sebanyak dua kali dalam sehari memiliki 55 persen peningkatan risiko pra-diabetes dan diabetes, dibandingkan mereka yang tidak menggunakan obat kumur.

Baca Juga: 6 Kebiasaan yang Menghancurkan Ginjal, Kurangi Konsumsi Obat Pereda Nyeri

Hal ini karena obat kumur mengandung bahan antibakteri yang bisa memengaruhi pembentukan oksida nitrat, yang dapat emnyebabkan gangguan metabolisme, seperti diabetes.

7. Cukup tidur

Cukup tidur adalah kebiasaan baik yang tidak hanya mencegah diabetes. Waktu tidur terbaik adalah tidak kurang dan tidak lebih dari tujuh jam.

Halaman:

Editor: Lilia Sari

Sumber: bestlifeonline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x