7 Kebiasaan yang Dokter Minta Hentikan di Usia 40 Tahun ke Atas

- 21 Juni 2021, 17:30 WIB
Ilustrasi embersihkan kotoran telinga menggunakan cotton bud
Ilustrasi embersihkan kotoran telinga menggunakan cotton bud /Freepik/jcomp/

Sabun batang dapat menarik air keluar dari kulit anda, dan bisa menyebabkan kulit mengelupas, kering, dan penumpukan kulit mati.

Baca Juga: 4 Kebiasaan yang Harus Dihentikan saat Usia 40 Tahun, Berisiko Kematian Dini

Untuk mendapatkan kulit sehat, lembab, dan tidak kusam, maka Anda harus menghindari penggunaan sabun batang.

5. Membersihkan telingan dengan cotton bud

Spesialis alat bantu dengar, Dominique Malinowski mengatakan bahwa Cotton bud dapat menyebabkan kerusakan pada telinga.

Membersihkan telinga menggunakan cotton bud berisiko merusak gendang telinga, bahkan berpotensi menyebabkan gangguan pendengaran.

Pilihan terbaik adalah mengunjungi dokter untuk menghilangkan kotoran di telinga anda.

Baca Juga: 9 Gejala Atrofi Vagina, Penyebab Menurunannya Hormon Seksual Wanita 40 Tahun Plus

6. Menggunakan celana ketat

Memasuki usia 40 tahun, dokter minta Anda menghindari memakai celana jeans yang ketat.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Best Life Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah