Cara Mudah Mengobati Asma Ala dr Zaidul Akbar, Simak Resep Herbalnya

- 19 Agustus 2021, 18:01 WIB
Ilustrasi minuman herbal.
Ilustrasi minuman herbal. /Pixabay.com/Mareefe/

Ukuran kunyit dan jahe yang digunakan bisa sepanjang ibu jari. Sedangkan ukuran kayu manisnya sepanjang 5 sampai 10cm.

Pertama, geprek kunyit dan jahe. Kemudian masukkan kunyit, jahe, dan kayu manis ke dalam panci perebus dengan air sebanyak satu gelas.

Baca Juga: Cara Menjaga Kesehatan Ginjal ala dr Zaidul Akbar, Konsumsi Makanan dan Minuman Ini

Didihkan rebusan tersebut menggunakan api sedang. Setelah mendidih, matikan api dan tunggu selama 5 menit untuk membiarkannya hangat.

Jika sudah hangat, saring ke dalam gelas. Lalu perasi jeru nipis dan tambahkan madu sebanyak satu sendok makan. Selanjutnya, aduk agar semua bahan tercampur dengan baik.

Baca Juga: dr Zaidul Akbar Jelaskan Penyebab Asam Urat yang Jarang Orang Tahu

Sebaiknya, ramuan herbal tersebut dikonsumsi rutin pagi dan sore untuk memaksimalkan usaha kesembuhan asma atau sesak napas.

Demikian informasi mengenai cara mengatasi asma dengan resep herbal ala dr Zaidul Akbar. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah