AS Klaim Miliki Bukti Baru Bahwa Virus Corona Mungkin Berasal dari Laboratorium China

- 17 Januari 2021, 09:30 WIB
AS Memiliki Bukti Baru Bahwa Virus Corona Mungkin Berasal dari Laboratorium China
AS Memiliki Bukti Baru Bahwa Virus Corona Mungkin Berasal dari Laboratorium China /PIXABAY/PIRO4D

Atas larangan memasukin negara, China mengatakan bahwa mereka belum lulus pemeriksaan kesehatan.

Sementara itu, para ahli akhirnya diberikan izin. Akhirnya, China dikritik oleh WHO karena menunda rencana kunjungan misi.

Sejak wabah virus corona meledak di sekitar Wuhan, China telah diawasi. Tetapi, pemerintahan Trump juga berusaha untuk lebih menyalahkan pihak berwenang di Beijing setelah pandemi merebak di AS, serta kematian yang melonjak.

Trump dan Menteri Luar Negeri AS Michael Poppeo sering menyebut peyakit tersebut sebagai “virus China”, “wabah China”. Dan “virus Wuhan”.

Atas tuduhan tersebut, China melakukan kampanye untuk meragukan virus corona berasal dari negaranya.

Baca Juga: Gempa Susulan Magnitudo 5,0 Guncang Sulawesi di Tengah Pencarian Korban

Baca Juga: Korban Gempa Sulbar Meningkat 56 Orang Tewas, BNPB: Listrik Sudah Menyala

Media pemerintahan China bahkan mempermainkan penelitian dengan menunjukkan bahwa ada kasus di Italia dan AS yang mendahului kasus di Wuhan, dan mengisyaratkan bahwa patogen bisa masuk ke negara itu melalui makanan atau kemasan beku.

Pada hari Jumat, 15 Januari 2021, diumumkan bahwa 2 juta orang telah meinggal di seluruh dunia akibat virus corona, dengan hampir 400 ribu kematian di AS.***

 

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: scmp


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x