Polisi Tidak Miliki Bukti Mengenai Pria Diduga Buat Trobosan Covid-19

- 7 Mei 2020, 13:07 WIB
/

RINGTIMES BANYUWANGI - Kabar mengenai tewasnya peneliti asal Singapura bernama Bing Liu.

Ia di tembak pada bagian kepala dan leher oleh seorang pria yang diketahui bernama Hao Gu.

Hao Gu kemudian ditemukan tewas bunuh diri di dalam mobil, tak jauh dari lokasi mayat Liu.

Baca Juga: Dishub Jawa Barat Waspadai Modus Gunakan Ambulans Untuk Mudik

Kematian Bing Liu sebelumnya diduga karena ia telah membuat terobosan baru terhadap COVID-19. Hal ini juga dikatakan pihak University of Pittsburgh, tempat Liu bekerja.

Namun, pihak kepolisian Ross Township, Pennsylvania Amerika Serikat mengatakan, tidak ada bukti bahwa kematian dr. Bing Liu berhubungan dengan pekerjaannya pada COVID-19.

Menurut polisi, dr. Bing Ling dan Hao Gu saling mengenali. Kepolisian Ross Township Police kemudian merilis temuan mereka pada hari Rabu 6 Mei 2020 di laman Facebook.

Baca Juga: Anak Tiri Dipaksa Layani Nafsu Bejat Sang Ayah, Kini Hamil 8 Bulan

Polisi percaya pembunuhan-bunuh diri yang jelas adalah hasil dari 'perselisihan panjang tentang pasangan intim'.

"Penyelidikan kami tentang kematian Bing Lu dan Hao Gu yang terjadi pada Sabtu 2 Mei 2020, adalah hasil dari perselisihan yang panjang mengenai pasangan intim.

Halaman:

Editor: Firda Marta Rositasari

Sumber: Pikiran-Rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x