Agenda Kunjungan Jokowi ke Ukraina dan Rusia Mendapatkan Pengamanan Ketat dari Tiga Pasukan Elit TNI

- 25 Juni 2022, 13:45 WIB
Ilustrasi TNI - Pada 30 Juni 2022 setelah KTT G7 di Jerman, Presiden Jokowi akan berkunjung ke Rusia dan Ukraina dengan pengamanan super ketat.
Ilustrasi TNI - Pada 30 Juni 2022 setelah KTT G7 di Jerman, Presiden Jokowi akan berkunjung ke Rusia dan Ukraina dengan pengamanan super ketat. /Pixabay/tprzem

RINGTIMES BANYUWANGI – Pada kunjungan ke Ukraian dan Rusia 30 Juni 2022 mendatang, Presiden Jokowi akan dikawal ketat oleh 39 personil Paspamres.

Seperti yang diketahui, setelah Presiden Jokowi memenuhi undangan KTT G7 yang dilaksanakan di Jerman, 26-27 Juni 2022, akan mengunjungi dua negara yang tengah berkonflik yakni Rusia dan Ukraina.

Presiden Jokowi berencana untuk menemui Presiden Zelensky di Ukraina pada akhir Juni 2022 ini.

Baca Juga: Selain Kunjungi Putin di Rusia, Jokowi Juga Akan Kunjungi Zelenskyy di Ukraina

Setelah itu, Presiden Jokowi akan terbang ke Moskow dan bertemu secara langsung dengan Presiden Rusia, Vladimir Putin.

Pada agenda kunjungan kerja kali ini, perlu adanya penjagaan yang super ketat. Seperti yang diketahui, dua negara ini tengah bersitegang satu sama lainnya.

Bahkan, masih terlihat jelas aksi-aksi militer di area perbatasan Ukraina dan Rusia.

Baca Juga: Jokowi Akan Bertemu Vladimir Putin dan Volodymyr Zelensky di Moskow dan Kyiv

Karena alasan itulah, perlu adanya penjagaan super ketat yang harus disiapkan untuk memperlancar pada kunjungan kali ini.

Mayjen Tri Budi Utomo selaku Komandan Pasukan Pengamanan Presiden (Paspampres) menjelaskan bahwa Paspampres telah menyiapkan sebuah tim khusus dalam misi pengawalan Presiden Jokowi di Ukraina dan Rusia.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Zona Jakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x