8 Makanan yang Menurunkan Kolesterol dengan Cepat, Bisa Konsumsi Terong

- 21 Januari 2021, 11:45 WIB
Makanan yang Menurunkan Kolesterol dengan Cepat, Bisa Konsumsi Terong
Makanan yang Menurunkan Kolesterol dengan Cepat, Bisa Konsumsi Terong /PIXABAY/Hans Braxmeier

Cabai memang tidak baik bagi perut jika dikonsumsi secara berlebihan. Namun, jika anda mengonsumsinya dalam jumlah cukup, cabai akan bekerja dalam membersihkan arteri dari lemak.

Cabai dan bawang putih termasuk ke dalam famili yang sama, sebab mereka mengandung allium di dalamnya.

5. Alpukat

Alpukat sering dianggap sebagai buah yang menggemukkan dan tidak menyehatkan jantung. Namun, itu tidak benar.

Alpukat memiliki lemak jenuh tunggal yang dapat meningkatkan kolesterol baik, dan menurunkan kolesterol jahat.

Baca Juga: Cara Turunkan Kolesterol dan Obati Diabetes dengan Jus Buatan Sendiri

6. Bayam

Bayam juga termasuk salah satu makanan yang menurunkan kolesterol dengan cepat. Sayuran hijau ini mengandung serat makanan dan luetin.

Kandungan luetin yang berasal dari pigmen hijau, dapat membantu dinding arteri anda untuk menumpahkan lemak yang menumpuk.

7. Jeruk

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah