7 Buah Rendah Gula Terbaik untuk Penderita Diabetes, Bisa Konsumsi Blewah

- 23 Januari 2021, 10:50 WIB
Buah Rendah Gula Terbaik untuk Penderita Diabetes, Bisa Konsumsi Blewah
Buah Rendah Gula Terbaik untuk Penderita Diabetes, Bisa Konsumsi Blewah /pexels/

4. Blewah

Blewah atau melon berair ini adalah buah rendah gula terbaik untuk penderita diabetes. Blewah memiliki indeks glikemik rendah dibandingkan dengan semangka yang memiliki indeks glikemik tinggi.

Anda bisa mengonsumsinya dalam jumlah satu porsi atau satu cangkir blewah potong.

5. Kiwi

Dengan rasanya yang luar biasa, kiwi ternyata dapat mengelola kadar gula darah anda. Buah dengan warnanya yang hijau cerah ini kaya akan vitamin C, potasium, dan karbohidrat, yang menjadikannya sebagai tambahan cerdas untuk menu makanan anda.

Baca Juga: Obat Alami untuk Membersihkan Ginjal dari Racun, Cukup Minum Wedang Sereh

6. Aprikot

Disebut sebagai buah serbaguna, aprikot memiliki beberapa nutrisi dan menawarkan berbagai manfaat kesehatan.

Menurut sebuah penelitian dalam jurnal Nutrition and Diabetes, aprikot adalah buah yang aman untuk menu makanan penderita diabetes, dibandingkan dengan makanan bertepung.

7. Persik

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Thehealthsite.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x