10 Buah Peningkat Imun Tubuh, Tingkatkan Kekebalan di Era Pandemi Covid-19

- 20 Februari 2021, 13:45 WIB
Buah peningkat imun tubuh.
Buah peningkat imun tubuh. /Freepik.com/ajerbaizan_stockers

5. Jenis buah sitrus

Buah ini misalnya jeruk, lemon, jeruk nipis, dan limau adalah sumber vitamin C yang baik.vitamin C bisa meningkatkan sistem kekebalan tubuh dengan menambah sel darah putih.

Buah-buahan ini juga kaya antioksidan yang secara alami mempunyai manfaat sebagai ani-inflamasi dan anti-bakteri.

 Baca Juga: 8 Kebiasaan yang Menghancurkan Imun Tubuh dengan Mudah

6. Stroberi

Buah ini tinggi vitamin A dan C. stroberi juga memiliki kandungan antosianin yang bersifat anti oksidan yang memberikan berbagai manfaat bagi tubuh.

Anti oksidan dalam stroberi berfungsi melenturkan pembuluh darah dan menurunkan tekanan darah.

7. Mangga

Mangga mengandung rendah kalori dan tinggi serat. Mangg salah satu buah dengan sumber vitamin C dan E.

Selain itu juga memiliki kandungan folat, B6, Zat besi, dan kalsium. Manga juga mengandung phytochemical yang baik bagi kesehatan tubuh manusia.

Halaman:

Editor: Rani Purbaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah