8 Kebiasaan yang Merusak Tulang, Hindari Duduk Terlalu Lama

- 5 Maret 2021, 15:30 WIB
Kebiasaan yang Merusak Tulang, Hindari Duduk Terlalu Lama
Kebiasaan yang Merusak Tulang, Hindari Duduk Terlalu Lama /PIXABAY/

Jika terlalu berat, ini bisa memengaruhi tulang pada area bahu, lengan, dan tangan.

8. Merokok

Merokok adalah kebiasaan yang harus anda hindari. Selain berdampak buruk bagi kesehatan, merokok juga bisa merusak tulang.

Orang yang sering merokok biasanya memiliki tulang yang paling lemah. Jika kebiasaan ini terus berlanjut, ada kemungkinan anda terkena patah tulang saat mencapai usia lanjut.

Itulah delapan kebiasaan yang merusak tulang yang harus anda hindari agar tulang tetap sehat hingga usia lanjut.***

 

Halaman:

Editor: Lilia Sari

Sumber: Step To Health


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x