Malaysia Semakin Perketat Protokol Kesehatan Akibat Covid-19 Kloter Kedua

- 15 Januari 2021, 21:00 WIB
NEGARA Malaysia disinyalir bisa terkena COVID-19 gelombang kedua karena terlalu cepat untuk mencabut kebijakan lockdown yang diberlakukan dan kini kembali memperketat protokol kesehatan. *
NEGARA Malaysia disinyalir bisa terkena COVID-19 gelombang kedua karena terlalu cepat untuk mencabut kebijakan lockdown yang diberlakukan dan kini kembali memperketat protokol kesehatan. * / /Free Malaysia Today

Jika banyak warga yang masih belum jelas mengenai peraturan, kata Ismail, mereka bisa merujuk kepada laman Majelis Keselamatan Negara (MKN) atau menghubungi nombor telefon khusus di setiap lembaga atau kementerian terkait.

Hal ini juga dilakukan oleh pemerintah terkait dengan banyaknya laporan yang ia terima dari warganet dengan video dan foto yang dilaporkan masyarakat kepada dirinya.

Baca Juga: Media Asing Soroti Raffi Ahmad Sebagai Prioritas Penerima  Vaksin Gelombang I

Baca Juga: Usai Dapat Vaksin Covid-19, Jokowi Beberkan Efek Samping ini

Sebagai salah satu negara dengan penduduk muslim yang cukup banyak, masyarakat Malaysia banyak melakukan pelanggaran protokol di tempat ibadah seperti masjid saat melakukan ibadah.

"Saya ingin tegaskan bahwa segala urusan berkaitan Islam berada di bawah naungan raja-raja setiap negeri. Contoh, sekiranya masjid dibuka untuk lima orang saja maka keputusan tersebut berada di bawah perkenan Sultan negeri tersebut," katanya.***

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x