7 Manfaat Jalan Kaki untuk Tubuh, Disebut Obat Ajaib Gratis

- 24 September 2021, 21:45 WIB
Simak 7 manfaat jalan kaki selama 15 menit. Salah satunya mengurangi cemas dan stres yang kamu alami.
Simak 7 manfaat jalan kaki selama 15 menit. Salah satunya mengurangi cemas dan stres yang kamu alami. /Pixabay/Fotorech

Hasil penelitian Sleep Foundation menemukan bahwa orang yang berjalan kaki akan membuatnya tidur lebih cepat dan lebih berkualitas dibanding yang melakukan olahraga berat seperti angkat beban.

 Baca Juga: Ternyata Jalan Kaki Bisa Kurangi Resiko Diabetes Hingga Serangan Jantung

3. Mengurangi Cemas dan Stres

Menurut Anxiety and Depression Association of America, jalan kaki sama efektifnya dengan latihan 45 menit dalam hal mengurangi kecemasan dan depresi.

Bergerak akan membersihkan kortisol atau hormon stress dan mengurangi perasaan khawatir berlebih.

Baca Juga: Perbedaan Antara Jalan dan Lari, Materi PJOK SMP Kelas 9 Halaman 96

4. Baik untuk Otak

Para peneliti di New Mexico Highlands University (NMHU) menemukan bahwa jalan kaki dapat meningkatkan aliran darah ke otak.

Hal ini akan melindungi otak Anda dengan mengurangi risiko terkena penyakit kognitif seperti penyakit Alzheimer dan jenis demensia lainnya.

 Baca Juga: 7 Manfaat Mengunyah Permen Karet untuk Tubuh, Cegah Gigi Berlubang hingga Mual

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah