Penonton Banyuwangi Ethno Carnival 2022 Membludak, UMKM Laris Manis

- 11 Desember 2022, 08:54 WIB
Banyuwangi Ethno Carnival (BEC) Reborn 2022 yang telah selesai digelar pada 10 Desember 2022 lalu berlangsung meriah.
Banyuwangi Ethno Carnival (BEC) Reborn 2022 yang telah selesai digelar pada 10 Desember 2022 lalu berlangsung meriah. /Fitri Anggiawati/Ringtimes Banyuwangi

Ia juga menambahkan bahwa para penonton banyak yang abai dengan instruksi pihak pengamanan. 

Baca Juga: Dianggap Lambat Tangani Korupsi Mamin, Kejari Banyuwangi Kembali Didemo

“Orang-orang ini udah disuruh minggir sama Pol PP, enggak ada yang dengarkan,” tambahnya. 

Selain itu ia juga merasa durasi dan jumlah peserta BEC lebih sedikit dibanding tahun sebelumnya. 

“Kurang lama, pesertanya kurang banyak,” ujarnya. 

Baca Juga: Wisata Pantai Cacalan: Kasus Covid Mereda, Mulai Ramai Dikunjungi Wisatawan Luar Kota

Hal yang sama juga diungkap oleh penonton, salah satunya Maria Ulfa yang rela datang dari Rogojampi untuk menyaksikan pagelaran yang sudah masuk agenda Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Banyuwangi itu. 

Ulfa mengatakan bahwa penonton terus turun ke jalan, padahal sudah tersedia pagar pembatas antara jalan dan area penonton. 

“Bagus (acaranya), tapi enggak suka sama penontonnya, ke jalan terus,” katanya. 

Baca Juga: DPRD Banyuwangi Gelar Rapat Paripurna Membahas Raperda APBD 2023

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah