Kita Semua Menjalankan Peran ini, Menjadi Guru Sebelum Segala Sesuatu

- 2 September 2021, 20:53 WIB
Ternyata, semua orang telah menjalankan peran menjadi seorang guru sebelum segala sesuatu terjadi. Bersyukurlah, kita sedang dijalan nabi.
Ternyata, semua orang telah menjalankan peran menjadi seorang guru sebelum segala sesuatu terjadi. Bersyukurlah, kita sedang dijalan nabi. /ANTARA FOTO/

RINGTIMES BANYUWANGI - Fenomena yang terjadi saat ini terkait kenakalan remaja menjadi pekerjaan rumah untuk disegerakan terselesaikan solusinya yang jika diabaikan yang terjadi adalah semakin besarnya efek kerusakan yang dihasilkan dan berujung pada kehancuran satu periode generasi dan remuknya negara tercinta ini.

Yang saat ini terbaca, proses perusakan memang dimulai dari merusak indidu, dilanjutkan keluarga, merembet ke kerusakan masyarakat, dan bermuara pada kerusakan sebuah entitas yang lebih besar yakni negara.

Lantas siapakah yang melakukan ini semua? Apa target besarnya? Dan siapakah nantinya yang menerima amanah menyelesaikan permasalahan ini? inshaAllah, bersama kita akan telaah bersama.

Baca Juga: Anda Guru atau Kepala? Lakukan Dua Hal ini, Temukan Pertumbuhan Positif Terbaik di Sekolah

Di setiap zaman, pertentangan terus terjadi, dan al Qur'an menyebutkan sebagai pertarungan antara yang haq dengan yang bathil, selamanya, yang haq memenangkan proses ini di ujungnya.

Kisah nabiyullah Muhammad SAW dengan Umar bin Hisyam, Musa dengan fir'aun di mesir, Nuh dengan Namrud, dan pelbagai kisah lain di tsiroh nabawiyah.

Semua akan terus berulang, dan sudah menjadi nash bahwa kebaikan menjadi panglima yang terus berdiri kokoh di ujung pertempuran ini.

Baca Juga: 3 Cara Mengajar Guru agar Murid Cepat Paham, Ustadz Abdul Somad Beri Penjelasan

Namun, sesekali agar kita mendapatkan ibroh, ada kemenangan yang berfihak pada kebathilan, seperti kisah perang uhud.

Yang menyampaikan pesan bahwa kebathilan yang terorganisir pasti mengalahkan kebaikan yang tercerai berai.

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x